Kamis, 31 Maret 2016

Relationship Database



Relationship database adalah sekumpulan data yang  dibuat diantara dua kolom di dalam kedua tabel. Misalkan anda akan mengolah nilai siswa, Anda menyimpan biodata siswa pada sebuah tabel, lalu menyimpan nilai hasil ulangan siswa pada tabel lain dengan satu tabel untuk satu mata pelajaran saja, sedangkan untuk membuat nilai raport semua tabel harus dapat dikaitkan satu dengan yang lain.
Dalam relational database model, sebuah database adalah kumpulan relasi yang saling terhubung satu sama lainnya. Relasi adalah istilah dalam relational database, tapi kita lebih familiar jika menyebutnya sebagai tabel. Selayaknya tabel yang memiliki kolom dan baris, dalam relational database, kolom (column) disebut attribute, sedangkan baris (row) disebut tuple. Hal ini hanya sekedar penamaan, dan agar lebih gampang, kita hanya akan menggunakan istilah tabel, kolom dan baris dalam tutorial ini, namun jika anda menemui istilah relation, attribut dan tuple, itu hanya penamaan lain dari tabel, kolom, dan baris.
Semoga artikel ini dapa berguna untuk yang membacanya.

Sumber : https://id.answers.yahoo.com/question/index?qid=20100511225724AAAX3nD
               http://www.duniailkom.com/tutorial-mysql-pengertian-relational-database/ 

Rabu, 30 Maret 2016

Inilah beberapa istilah yang lazim terdapat pada Microsoft Acces




TABEL
Tabel adalah berfungsi untuk menyimpan data yang akan kita proses

FORM
Form digunakan untuk menerima inputan dari user data-data dalam tabel/query dalam bentuk interface grid, tombol dan lain-lain

QUERY
Query berfungsi untuk menyaring dan menampilkan data dari berbagai kriteria yang kita kehendaki.
 Cara membuat Query, yaitu dengan:
1. Create query by using wizard
2. Create query in design view

REPORT
Report merupakan fasilitas dalam Microsoft Access yang berfungsi untuk mencetak data dalam bentuk laporan. Cara yang mudah untuk membuat report adalahCreate report by using wizard.

Semoga bermanfaat.